Pemasangan Running text Di Pamulang – Jakarta Selatan
Pemasangan running text kali ini harus di lakukan di atas gedung salah satu bank di daerah Pamulang, Jakarta Selatan. Gedung yang tinggi tidak menyurutkan semangat kami untuk pemasangan running text. Terselip rasa bangga hasil karya kami dengan gagahnya terpampang di atas gedung yang tinggi. Semoga running text nya bermanfaat. Terima kasih kepada pihak bank.